Skip to main content

Ajarkan si Kecil Belanja Berlogika

Aug 19, 2019
3 Menit

Berbelanja kebutuhan rumah sudah menjadi kewajiban rutin yang dilakukan setiap bulan. Para orang tua bisa memanfaatkan momentum ini untuk mengenalkan si Kecil pentingnya belanja berlogika sejak dini. Caranya:

Berikan Contoh
Buatlah daftar belanja dan libatkan anak untuk membeli barang bersama sesuai daftar. Jelaskan juga pentingnya disiplin dalam berbelanja berlogika, sehingga tidak menambah item yang tidak dibutuhkan.

Cermat dengan Harga
Saat berbelanja jangan takut untuk membicarakan harga dengan anak. Pilih juga tempat yang mendukung Anda belanja berlogika. Misalnya, di Giant atau Hero Anda akan mendapatkan diskon 20% setiap Senin - Kamis untuk produk segar menggunakan PermataHero Card. Selain itu juga ada cashback 3,5% setiap pembelian di Hero Group. Bahkan jika berbelanja di tempat lain Anda bisa mendapatkan cashback 1,5% dengan PermataHero Card. Membeli kebutuhan keluarga di Hero Group pun akan mendapatkan diskon 5% untuk produk private label.

Tetap Tenang
Sebagai orang tua sudah pasti akan menghadapi momen dimana anak merengek meminta sesuatu saat berbelanja. Jika hal ini terjadi, jelaskan pada si Kecil dengan tenang dan rasional kalau budget saat ini untuk kebutuhan bersama dulu.

Awasi Anak
Selalu awasi si Kecil bahkan saat berbelanja dan melakukan aktivitas lainnya, agar anak bisa belajar untuk memperhatikan Anda. Jika Anda sedang sibuk bersamanya dan harus membayar tagihan, gunakan Bills to Pay di PermataMobile Kartu Kredit untuk bayar tagihan.

PermataHeroCard

Nikmati Kenyamanan Berkendara dalam Satu Kartu

AstraWorld Permata Card

Aspirasi Untuk Kamu

01 SEP 2019 | KONVENSIONAL ASPIRASI PINJAMAN USAHA

Bekerja Seimbang

17 SEP 2019 | SYARIAH ASPIRASI KELUARGA

Tak Sulit untuk Ajarkan Anak Menabung

...

Pemberitahuan Privasi

...

Syarat dan Ketentuan