Skip to main content

Perayaan Adeging Mangkunegaran 267 Diselenggarakan Oleh PermataBank

Apr 27, 2024
3 Menit

Adeging Mangkunegaran adalah perayaan hari jadi Praja Pura Mangkunegaran Solo ke-267. Tahun ini, Mangkunegaran kembali menggandeng Katadata dan Yayasan DNC untuk menggelar berbagai macam acara seru yang sudah dimulai dari 17 hingga 28 Maret 2024 di kompleks Pura Mangkunegaran, Solo. Rangkaian acara menarik dari Adeging Mangkunegaran 267 Powered by PermataBank antara lain:

Mangkunegaran MakaN-MakaN 27 – 28 April 2024
Acara festival kuliner yang melibatkan 80 UMKM di Solo dan sekitarnya, selain tenant yang dibuka untuk umum, 20 diantaranya merupakan tenant makanan khas Mangkunegaran yang merupakan kuliner favorit keluarga Mangkunegaran. Ada berbagai promo: 
Buka rekening PermataME dan dapatkan berbagai keuntungan, seperti: cashback PermataPoin Rp 50 ribu, kesempatan bermain claw machine yang diisi oleh berbagai hadiah menarik, serta ada bonus ice cream cone untuk para pengunjung.
Transaksi dengan QR Pay PermataMobile X di semua tenant MakaN-MakaN dan dapatkan PermataPoin Rp 25 ribu. 
Tebus murah minuman di booth Coca Cola Rp 100 dengan pembayaran menggunakan QR Pay PermataMobile X. 

Mangkunegaran Royal Dinner 27 April 2024
Jamuan makan malam dari Mangkunegaran untuk keluarga dan berbagai pihak termasuk para Nasabah PermataBank dan pihak yang mendukung acara. Selain undangan untuk Nasabah PermataBank - Private and Priority Banking Customers, turut juga mengundang Corporate dan Consumer Banking Customers – total ada 70 undangan PermataBank dan sudah full konfirmasi untuk hadir. Untuk acara sendiri akan ada pembacaan Serat Wedhatama yang diterjemahkan oleh Brand Ambassador kami, Atiqa Hasiholan, Tarian tradisional persembahan dari Panti Budhoyo Mangkunegaran, Chulalangkorn University, dan special performance dari Endah Laras.

Mangkunegaran Run In Solo 28 April 2024
Ajang lomba lari yang melibatkan 3,000 peserta yang terbagi dalam tiga kategori, yakni 5K, 10K, dan half marathon dengan melewati spot ikonik seperti Stasiun Solo Balapan, Benteng Vastenburg, Solo Safari, Masjid Al Wustho Mangkunegaran, Monumen Pers Nasional, Taman Balekambang, Masjid Raya Sheikh Zayed Solo. Promo: 30% diskon melalui PermataVirtual Account dan saat ini tiket telah habis terjual dan tidak ada tambahan slot.

Mangkunegaran Laras Hati 28 April 2024

  • Festival musik yang mendatangkan artis-artis ternama Indonesia seperti Kahitna, Yura Yunita, Tipe-X, Sisitipsi, dan Festivalist; dengan menjual 7,300 tiket yang terbagi dalam empat kategori, yakni: MyPertamina VIP Standing, PermataBank VIP Standing, Festival, dan MyPertamina Lounge. Ada berbagai promo: 
  • Tiket BOGO (Buy One Get One Free) untuk PermataVIP Standing dengan pembayaran memakai PermataKartuKredit atau PermataDebit Plus dengan harga Rp 175 ribu dapat 2 tiket.
  • Gratis minuman ringan untuk para pemegang tiket PermataVIP Standing yang dapat ditukarkan di booth PermataBank.

Permata ME

Permata Net

Aspirasi Untuk Kamu

...

Pemberitahuan Privasi

...

Syarat dan Ketentuan