Obligasi yang diterbitkan oleh pemerintah untuk investor ritel Indonesia dengan mendapatkan pendapatan secara tetap berupa kupon obligasi dan adanya potensi Capital Gain. Masa penawaran ORI027-T3 dan ORI027-T6 adalah 27 Januari - 20 Februari 2025.
- ORI027 Tenor 3 Tahun (ORI027-T3)
-
- Kupon tetap 6.65% gross per tahun.
- Jatuh tempo: 15 Februari 2028 (3 tahun).
- Nominal pembelian: minimal Rp 1 juta, maksimal Rp 5 milyar.
- ORI027 Tenor 6 Tahun (ORI027-T6)
-
- Kupon tetap 6.75% gross per tahun.
- Jatuh tempo: 15 Februari 2031 (6 tahun).
- Nominal pembelian: minimal Rp 1 juta, maksimal Rp 10 miliar.
- Keunggulan dan Risiko Investasi ORI027
-
Keunggulan:
- Aman: Pokok dan Kupon dijamin oleh Negara.
- Kupon Kompetitif: Tingkat kupon lebih tinggi dari rata-rata tingkat bunga Deposito Bank.
- Kupon Reguler: Tingkat kupon tetap yang dibayarkan setiap bulan.
- Mudah: Transaksi ORI027 kapan saja dan dimana saja melalui Permata ME.
- Terjangkau: Investasi mulai Rp 1 juta.
- Potensi Keuntungan Pokok: Saat dijual di Pasar Sekunder pada harga jual yang lebih lebih tinggi dibandingkan harga beli.
- Turut serta dalam Pembangunan Bangsa.
Risiko:
- Risiko Kredit: ORI027 bebas dari risiko kredit karena pokok investasi dan kupon dijamin Negara melalui Undang-Undang.
- Risiko Pasar: Fluktuasi harga Obligasi akibat kondisi pasar dan ekonomi yang berdampak pada penurunan harga Obligasi di Pasar Sekunder.
- Risiko Likuiditas: Risiko dimana Investor tidak dapat melakukan pembelian atau penjualan atas obligasi seri tertentu dikarenakan tidak adanya penawaran di pasar obligasi.
- Cashback dari Dana Existing sampai Rp 15 Juta
-
- Periode program cashback, tanggal 27 Januari - 20 Februari 2025.
- Nasabah dapat menikmati program cashback dari Existing Fund selama memenuhi ketentuan dan persyaratan yang berlaku dari program cashback tersebut.
- Nasabah eligible untuk program cashback from Existing Fund dengan minimum penempatan ORI026 mulai dari Rp 100 juta.
- Berlaku baik untuk Nasabah existing ataupun Nasabah baru, yang jumlah pembeliannya memenuhi kriteria poin 3 di atas.
- Tidak berlaku kelipatan. Tiering program dilihat dari jumlah pemesanan Nasabah selama periode program.
- Bentuk hadiah program cashback yang akan dikreditkan ke rekening Nasabah di Permata Bank yang digunakan pada saat pembelian ORI027.
- Reward akan diberikan paling lambat tanggal 30 April 2025.
- Keputusan Permata Bank adalah mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.
- Sewaktu-waktu Bank menurut pertimbangannya sendiri dapat melakukan perubahan syarat dan ketentuan program, atau memberhentikan program dengan pemberitahuan sebelumnya melalui website resmi Permata Bank (www.permatabank.com) dan/atau media resmi Permata Bank lainnya, serta berhak untuk mendiskualifikasi Nasabah yang tidak memenuhi atau dicurigai melakukan kecurangan atau abuse terhadap ketentuan program.
- Cashback Fresh Fund sampai Rp 30 Juta
-
- Periode program Cashback Fresh Fund ORI027, tanggal 27 Januari - 20 Februari 2025.
- Nasabah dapat menikmati program cashback Fresh Fund selama memenuhi ketentuan dan persyaratan yang berlaku dari program cashback tersebut.
- Nasabah eligible untuk program Cashback dari Fresh Fund dengan minimum penempatan Rp 100 juta.
- Berlaku baik untuk Nasabah existing ataupun Nasabah baru, yang jumlah pembeliannya memenuhi kriteria poin 3 di atas.
- Tidak berlaku kelipatan. Tiering program dilihat dari jumlah pemesanan Nasabah selama periode program.
- Bentuk hadiah program cashback yang akan dikreditkan ke rekening Nasabah di Permata Bank yang digunakan pada saat pembelian ORI027.
- Reward akan diberikan paling lambat tanggal 30 April 2025.
- Keputusan Permata Bank adalah mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.
- Sewaktu-waktu Bank menurut pertimbangannya sendiri dapat melakukan perubahan syarat dan ketentuan program, atau memberhentikan program dengan pemberitahuan sebelumnya melalui website resmi Permata Bank (www.permatabank.com) dan/atau media resmi Permata Bank lainnya, serta berhak untuk mendiskualifikasi Nasabah yang tidak memenuhi atau dicurigai melakukan kecurangan atau abuse terhadap ketentuan program.
- Perhitungan Freshfund dengan cara membandingkan total balance CASA TD Investment (reksadana & obligasi) Nasabah pada Tanggal 24 Januari 2025 vs 28 Februari 2025 dengan memberikan toleransi selisih antara pembelian vs kenaikan CASA TD Investment sebesar 5%.
- Tambahan Cashback Hold Saving Lebih Awal
-
- Nasabah berhak mengikuti program Hold Dana Lebih Awal sebelum dana digunakan untuk pembelian ORI027.
- Nominal keikutsertaan program minimal Rp 500 juta.
- Periode program Hold Saving 27 Januari - 11 Februari 2025.
- Dana diblokir sampai tanggal 15 Februari 2025.
- Hanya berlaku untuk 150 Nasabah Pertama.
- Nasabah menandatangani formulir keikutsertaan program.
- Hanya berlaku untuk dana Fresh Fund.
- Metode Perhitungan Freshfund akan mengacu pada program A diatas.
- Nasabah harus melakukan pembelian ORI027 setelah periode hold selesai sejumlah nominal keikutsertaan.
- Cashback akan dibayarkan maksimal 30 April 2025.
- Cashback untuk Nasabah Private Banking hingga Rp 1.5 Juta
-
- Periode program Cashback untuk Nasabah Private Banking, tanggal 27 Jan - 20 Feb 2025.
- Nasabah dapat menikmati program Cashback untuk Nasabah Private Banking selama memenuhi ketentuan dan persyaratan yang berlaku dari program cashback tersebut.
- Nasabah eligible untuk program Private Banking Cashback dimulai dengan penempatan ORI027 dimulai dengan nominal Rp 2.5 milyar.
- Berlaku baik untuk Nasabah existing ataupun Nasabah baru, yang jumlah pembeliannya memenuhi kriteria ketiga poin di atas.
- Tidak berlaku kelipatan. Tiering program dilihat dari jumlah pemesanan Nasabah selama periode program.
- Cashback yang akan dikreditkan ke rekening Nasabah di Permata Bank yang digunakan pada saat pembelian ORI027.
- Cashback reward akan diberikan paling lambat tanggal 30 April 2025.
- Keputusan Permata Bank adalah mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.
- Sewaktu-waktu Bank menurut pertimbangannya sendiri dapat melakukan perubahan syarat dan ketentuan program, atau memberhentikan program dengan pemberitahuan sebelumnya melalui website resmi Permata Bank (www.permatabank.com) dan/atau media resmi Permata Bank lainnya, serta berhak untuk mendiskualifikasi Nasabah yang tidak memenuhi atau dicurigai melakukan kecurangan atau abuse terhadap ketentuan program.
- Cashback Bundling
-
- Program cashback reguler ORI027, tanggal 27 Januari - 20 Februari 2025.
- Nasabah dapat menikmati program cashback ORI027 selama memenuhi ketentuan dan persyaratan yang berlaku dari program cashback tersebut.
- Untuk Skema Penempatan Saving di luar dari Skema Penempatan di atas, menggunakan Program Flexi Bundling dan Program Skema Bundling NTS Regular.
- Hanya berlaku untuk Permata ME Saver & Permata Payroll.
- Cashback untuk Nasabah baru Permata Bank Preffered, Permata Bank Priority atau Permata Bank Private.
- Keputusan Permata Bank adalah mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.
- Sewaktu-waktu Bank menurut pertimbangannya sendiri dapat melakukan perubahan syarat dan ketentuan program, atau memberhentikan program dengan pemberitahuan sebelumnya melalui website resmi Permata Bank (www.permatabank.com) dan/atau media resmi Permata Bank lainnya, serta berhak untuk mendiskualifikasi Nasabah yang tidak memenuhi atau dicurigai melakukan kecurangan atau abuse terhadap ketentuan program.