Skip to main content

Permata Ultimate Card

Visit Japan dengan Permata Ultimate Card

Gunakan Permata Ultimate Card untuk rencakan liburan, belanja, serta kuliner di Jepang.

Medical Check-Up/Beauty Treatment Gratis

Medical Check-Up

  • Gratis medical check-up senilai Rp 3.9 juta.
  • Program ini berlaku hanya untuk Permata Ultimate Card.
  • Program ini berlaku untuk 1 Nasabah/kartu, baik kartu utama maupun kartu tambahan.
  • Berlaku di Iseikai International General Hospital, 4-14 Minamiogimachi, Kita Ward, Osaka, 530-0052, Japan.
  • Pendaftaran dilakukan 1 bulan sebelum menggunakan layanan ini.
  • Untuk melakukan pendaftaran melalui WhatsApp Iseikai Customer Representative +8180-7205-1555 <Tomi Gosaria>. Anda akan diminta untuk isi form dan mengirimkan form kembali melalui WhatsApp.
  • Item medical check-up, berikut ini:
  • Item pemeriksaan:
    • Pemeriksaan Fisik: Konsultasi, auskultasi, tinggi badan, berat badan, penglihatan, lingkar perut, tekanan darah, BMI, tekanan intraokular, pendengaran (1000Hz, 4000Hz).
    • Urinalisis: Tes umum.
    • Sistem Pernapasan Rontgen Dada.
    • Tes Jumlah Sel Darah: Jumlah sel darah merah, hemoglobin, hematokrit, jumlah sel darah putih, jumlah trombosit, MCV, MCH, hematogram MCHC (klasifikasi sel darah putih), golongan darah (ABO, Rh).
    • Tes Biokimia: Fungsi hati [TP (protein total), Alb (albumin), rasio A/G, AST (GOT) ALT (GPT), γGTP, ALP (alkali fosfatase) LDH (laktat dehidrogenase), T-BIL (bilirubin total)]. [Ch-E (kolinesterase)]. [D-BIL (bilirubin langsung)], fungsi ginjal [BUN (nitrogen urea)]. (CRE (kreatinin), eGFR], Lipid [T-Cho (kolesterol total), TG (trigliserida), HDL-Cho (kolesterol baik), LDL-Cho (kolesterol jahat)]. Metabolisme Gula [Glukosa darah (puasa), HbA1c].
  • Durasi medical check-up: 3 jam.
  • Kewenangan atas perhitungan syarat ketentuan transaksi dan pemberian cashback langsung diproses oleh principal yaitu JCB.
     

Beauty Treatment

  • Gratis beauty treatment (face botox) senilai Rp 3 juta.
  • Program ini berlaku hanya untuk Permata Ultimate Card.
  • Program ini berlaku untuk 1 Nasabah/kartu, baik kartu utama maupun kartu tambahan.
  • Berlaku di Iseikai International General Hospital, 4-14 Minamiogimachi, Kita Ward, Osaka, 530-0052, Japan.
  • Pendaftaran dilakukan 1 bulan sebelum menggunakan layanan ini.
  • Untuk melakukan pendaftaran melalui WhatsApp Iseikai Customer Representative +8180-7205-1555 <Tomi Gosaria>. Anda akan diminta untuk isi form dan mengirimkan form kembali melalui WhatsApp.
  • Area botox treatment: Face botox treatment (area dahi dan pelipis mata).
  • Durasi botox treatment: 5 – 10 menit.
  • Kewenangan atas perhitungan syarat ketentuan transaksi dan pemberian cashback langsung diproses oleh principal yaitu JCB.
     
Cashback 10% di Gotemba
  • Cashback 10% maksimum Rp 500 ribu (JPY 5 ribu) dengan melakukan transaksi di premium outlet Jepang, seperti: Gotemba Premium Outlets, Rinku Premium Outlets, Tosu Premium Outlets, Shisui Premium Outlets offline dengan minimum transaksi sekitar Rp 5.5 juta (JPY 50 ribu). Beberapa outlet tidak termasuk dalam eligible outlet, seperti: Coach, Adidas, etc.
  • Program ini berlaku untuk pemegang Permata Ultimate Card.
  • Cashback diberikan 1x/Customer/3 bulan selama periode program, dengan maksimum cashback Rp 500 ribu (JPY 5 ribu).
  • Maksimal cashback per Customer adalah 4x/periode program dengan total cashback Rp 2 juta (JPY 20 ribu Yen).
  • Berlaku akumulasi transaksi selama 3 bulan berturut-turut dalam periode program.
  • Cashback akan diberikan maksimal 3 bulan setelah customer bertransaksi dengan jumlah akumulasi transaksi minimum.
  • Kuota per bulan 140 transaksi untuk semua pemegang Kartu Kredit JCB.
  • Kewenangan atas perhitungan syarat ketentuan transaksi dan pemberian cashback langsung diproses oleh principal yaitu JCB.
  • Periode program: 1 April 2024 – 30 Maret 2025.
  • Untuk informasi lebih lanjut, klik di sini.
     
Cashback hingga 30% untuk Dining & Shopping

Dining

  • Berlaku dengan minimum transaksi JPY 5 ribu untuk setiap periode.
  • Promo dapat digabungkan dengan beberapa restoran.
  • Kewenangan atas perhitungan syarat ketentuan transaksi dan pemberian cashback langsung diproses oleh principal yaitu JCB.
  • Maksimum diskon hingga JPY 3 ribu untuk setiap periode:
    • Periode 1: 19 Agustus – 18 November 2024.
    • Periode 2: 19 November 2024 – 18 Februari 2025.
    • Periode 3: 19 Februari – 18 Mei 2025.
    • Periode 4:  19 Mei – 18 Agustus 2025.
  • Wilayah yang berlaku: Tokyo, Osaka, Kyoto, dan Kobe.
  • Daftar restoran dapat klik di sini.
  • Program ini berlaku hanya untuk Permata Ultimate Card.

Shopping

  • Diskon hingga 30% berlaku di Premium Outlet, Restoran, Mall, dan Drug Store Jepang.
  • Kewenangan atas perhitungan syarat ketentuan transaksi dan pemberian cashback langsung diproses oleh principal yaitu JCB.
  • Promo berlaku dari 1 September sampai dengan 31 Desember 2024.
  • Informasi lebih lanjut klik di sini.
  • Program ini berlaku hanya untuk Permata Ultimate Card.
     
Cashback 20% Transaksi di Jepang
  • Cashback 20% maksimal Rp 2 juta (JPY 20 ribu) dengan melakukan transaksi offline di Jepang minimum JPY 100 ribu.
  • Program ini berlaku untuk pemegang Permata Ultimate Card.
  • Nasabah harus melakukan minimum akumulasi transaski ritel offline di Jepang sekitar Rp 10.5 Juta (JPY 100 ribu) di periode program yaitu mulai Januari - April 2025.
  • Transaksi akan dihitung dari awal periode, yaitu 1 Januari 2025 hingga akhir periode, yaitu 30 April 2025.
  • Cashback akan diberikan maksimal di akhir bulan Juni 2025 ke Permata Ultimate Card Anda.
  • Kewenangan atas perhitungan syarat ketentuan transaksi dan pemberian cashback langsung diproses oleh principal yaitu JCB.
  • Periode program 1 Januari - 30 April 2025.

Dapatkan Sekarang Dapatkan Sekarang

...

Pemberitahuan Privasi

...

Syarat dan Ketentuan